Adalah sebuah kewajiban untuk bersyukur kepada Allah atas nikmat yang telah Allah berikan. Salah satunya adalah citra yang disematkan Allah padaku. Beberapa minggu yang lalu, salah satu temanku, malam-malam sekali, sekitar pukul 23 mengirimkan pesan line kepadaku (sedikit diubah untuk peyamaran) Upeh Icikkkk! Assalamualaikum, Malem ini aku stalking highlights mu dan aku nangis. Aku ngga tahu bagaimana Allah mengatur perjumpaan2 yang ada dalam hidup manusia,...
Heiho ciks. To the point ah. Jadi gini, belakangan, tugas aku tu buaaanyak raya. Laprak, tugas, proposal, dsb. tapiii aku tu lebih suka buat ngerjainnya di luar. Soalnya kalo dirumah tu udh capek gitu menempuh perjalanan 12 km :''' nah kalo aku, punya tempat wajib nih buat aku ngerjain tugas. Hampir tiap hari selalu ke salah satu dari tempat ini. Mau tau, dimana aja? Nih...
Hai cik! aku mau cerita tentang film Munafik 2. Enggak spoiler kok, karena aku juga nggak suka spoiler._. semoga ini bukan spoiler yaa Jadi, sebenernya, aku dari awal ga ada niatan buat nonton munafik karena itu genre nya horor yang modelnya ruqyah-ruqyah gitu, sama melawan iblis gitu deh. Cerita dulu: AKU DI RUQYAH CIK! #KejadianNyata #Awal2018 Aku masih ada trauma gitu semenjak kejadian...
This post relates to the previous post one Lagi-lagi, kalau kata Mark Manson, "..secara naluriah, kita mengukur diri kita sendiri dengan berpatokan pada orang lain dan untuk mencari status. Pertanyaannya, dengan standar apakah kita mengukur diri kita sendiri?" Maksudnya, janganlah kita menilai kesuksesan kita dengan membandingkannya dengan kesuksesan orang lain. Tetapi, cukup bandingkan saja kita yang dulu dengan yang sekarang. Sudah lebih baik?...
Semesta sedang semrawut. Bintang-bintang berserakan. Jatuh bersamaan tak tahu waktu. Menjadikannya sebagai momen yang tidak lagi langka dan ditunggu-tunggu makhluk bumi. Planet-planet berputar tidak pada orbitnya. Yang penting berputar, katanya. Roket-roket datang tanpa kabar, mereka tidak tahu bahwa semesta sedang semrawut. Menjadikannya semakin semrawut. Semestaku sedang sangat kacau. Aku merasa memiliki dunia sendiri dan tentu, alam semesta sendiri. Besarnya hanya sebesar kepalan tanganku....
Welcome to Dunia Icik! Hehe, setelah sekian lama, akhirnya bikin juga postingan tentang Dunia Icik. Awalnya nama blog ini adalah ucgeolife. UC adalah singkatan dari Ulfah Choirunnisa, dan Geolife adalah (ceritanya) konten blog mau diisi dengan hal-hal yang berbau geografi atau interest aku. Tapi, ternyata itu cuma berhasil di beberapa postingan doang, sisanya random banget dan akhirnya banyakan curhatnya hehe. Lalu, karena aku...
Mulanya tanggal 20 April 2018 mulai nggak enak badan.. tapi di forsir ngerjain banyak hal karna tgl 27 udah harus ke jakarta untuk wisuda RK. Di wisuda RK, ternyata juga padat. Belum lagi yang di Bogor. Alhamdulillahnya, menyenangkan. Jadinya nggak berasa. Setelahnya, batuk-batuk kecil. Eh lama-lama makin jadi. Disaat taekwondo terakhir, harusnya aku bisa ikutan. Ternyata aku terbaring lemas di kasur asrama nggak...
Malam itu sendu. Menggenapkan empat hari Bersama saudara-saudari Rumah Kepemimpinan angkatan 8 se-Indonesia dengan Haflah (Pensi). Tiap regional membawakan penampilannya dengan ciri khasnya masing-masing! Menyenangkan dan menghibur! Malam itu, ditutup dengan Menyanyikan Bersama lagu ‘Di Bawah Langit Asrama’ hasil aransemen ciamik Ksatria dan Tiara UI 8. Sambil ditampilkan video-video pertama kali kami berjuang masuk kedalam system ini. Pertama kalinya kami harus menyeok-nyeok badan...
Keluar dari kebiasaan sama saja dengan keluar dari zona status quo, zona yang nyaman dan aman. Sudah berkepala dua, jangan lagi protes dengan hal-hal yang demikian. Sudah saatnya kita eksplorasi diri, mengimplementasikan, dan membuktikan ilmu-ilmu yang telah diperoleh dalam sistem zona status quo kita. Sudah saatnya kita keluar untuk menikmati apa-apa yang Allah berikan. Tidak perlu mengungkit kembali dan terbawa arus masa lalu...
Tahun 2003, saat aku masih duduk di Bangku SD, pergi ke Jakarta adalah suatu hal yang sangat menyenangkan. Bagaimana tidak? pergi ke Ibukota Indonesia yang banyak dipenuhi dengan layanan-serba-ada tentu menyenangkan. Taman Mini Indonesia Indah, -saat itu menjadi favoritku saat berkunjung ke Jakarta. Ayahku, sepulangnya dari Jakarta di tahun-tahun sekitar 2003, adalah kabar yang sangat baik! Mengapa? karena ayah selalu membawa barang atau...
Hai Icikkers! hari ini aku akan sharing tentang disiplin ilmuku, Pembangunan Wilayah, Fakultas Geografi UGM. Sebenarnya, banyak temen-temen atau adik tingkat yang enggak tau kalau PW itu masuknya Fakultas Geografi. Dikiranya Fakultas Teknik atau MIPA. Literally baru tau kalau ada Fakultas Geografi saat PPSMB (Ospek). Yups, Fakultas Geografi di Indonesia cuma ada di UGM dan UMS. Selain dari kedua univ ini, masuknya ke...
"Pada akhirnya, hidup adalah tentang kemampuan menangkap sinyal dari semesta, memaknai setiap pesan Ilahi yang disampaikan olehNya dalam beragam cara, lalu menghubungkan pesanNya tersebut ke dalam sebuah episode kehidupan yg terjadi disekelilingmu. Semuanya berawal dari titik-titik pertemuan yang akan membentuk sebuah jejaring raksasa dalam hidupmu. Pertemuan itu sendiri terjadi saat pikiran dan perasaanmu memancarkan sebuah frekuensi dan gelombang dari dalam hati yang akan...
Empat bulan lagi lulus RK. Empat bulan lagi, berarti akan menghadapi banyak sekali hal yang benar-benar nyata. Tidak ada yang tahu apa saja yang akan berlangsung setelahnya kecuali sudah direncanakan dengan baik -Itupun tidak tahu apakah sejalan dengan rencana Allah- Bismillah, semangat berproses menuntaskan. Semangat mengejar buah hasil kuliah, semangat mengejar takdir. Tidak ada yang akan mengerti takdir apa yang akan melekat pada...